KPU : Parpol Belum Perhatikan Keterwakilan Perempuan
1 Feb 2018 21:55 | 377

KPU : Parpol Belum Perhatikan Keterwakilan Perempuan

Kaganga.com, Palembang - Komisi Pemilihan Umum (KPU) provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) telah menyelesaikan proses verifikasi faktual tingkat provinsi setempat (DPW/DPD) terhadap 12 partai politik (parpol) lama peserta Pemilu 2014 dan 4 parpol baru pada 28-30 Januari lalu. Dari verifikasi faktual tersebut, 5 partai lama yaitu PDI-P, Golkar, Gerindra, PKS dan…

Yohana : Masih Banyak Pelanggaran Hak Pekerja Perempuan
31 Des 2017 15:10 | 575

Yohana : Masih Banyak Pelanggaran Hak Pekerja Perempuan

Kaganga.com, Jakarta - Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KPP-PA) menyebut masih banyak pelanggaran hak pekerja perempuan. Dalam berbagai kasus, pelanggaran kerja didominasi terkait tidak dipenuhinya kebutuhan dasar perempuan. Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Yohana Susana Yembise, mengungkapkan sejumlah pelanggaran terhadap pekerja perempuan tersebut seperti hak cuti haid, waktu…

Perempuan Ini Coba Selundupkan Sabu Ke Lapas Polresta
11 Okt 2016 19:55 | 776

Perempuan Ini Coba Selundupkan Sabu Ke Lapas Polresta

Kaganga.com,Palembang - Sungguh nekat apa yang di lakukan oleh Wulandari (25) warga Jalan Kasnariansyah kecamatan Kemuning, Palembang. Pasalnya ia sudah menyelundupkan narkoba jenis sabu kelapas Tahanan Polresta Palembang. Selasa (11/10), sekitar pukul 14.00 wib. Dan dalam aksinya tersebut wulan tidak sendirian, ia saat itu menyuruh salah seorang PHL (pegawai harian…

Perempuan Dan Anak Tidak Aman di Palembang
24 Okt 2015 21:05 | 627

Perempuan Dan Anak Tidak Aman di Palembang

551 Kasus Tahun 2015 Ini Kaganga.com, Palembang - Kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak saat ini sudah sangat memprihatinkan. Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak (P2TP2A) Provinsi Sumatera Selatan mencatat untuk kasus kekerasan perempuan dan anak, tahun 2015 ini total terdapat 551 kasus. Kepala Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan…

Kasus Kekerasan Terhadap Wanita Lambat Terlaporkan
24 Okt 2015 14:55 | 461

Kasus Kekerasan Terhadap Wanita Lambat Terlaporkan

  Kaganga.com, Palembang - Laporan kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak dari kabupaten kota di Sumsel dinilai oleh Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak (P2TP2A) Provinsi Sumatera Selatan masih sangat minim. Hal ini terbukti dari laporan yang diberikan P2TP2A di tiap kabupaten seringkali terlambat. Selain itu masih ada beberapa…

Buron Spesial Jamret Wanita di Ringkus
27 Ags 2015 14:20 | 609

Buron Spesial Jamret Wanita di Ringkus

  Kaganga.com, Palembang - Agung Wijaya (24), berhasil diringkus oleh petugas Polsek Ilir Timur (IT) I, Rabu (26/8), lantaran menjadi spesialis penjamret perempuan. Saat ditangkap di kediamannya yang berada, di Jalan Mayor Zen, Kelurahan Sei Lais, Kecamatan Kalidoni, Rabu (26/8), pukul 03.00. Wib, tersangka yang adi buron pihak kepolisian ini…