Wawako Palembang Sambut Positif Kehadiran PDOS Sumsel
Kaganga.com,Palembang - Persatuan Driver Online Sumsel (PDOS) mengadakan audensi bersama Wakil Wali Kota Palembang Fitrianti Agustinda, di kantor wali kota, Selasa (11/1/2022). Tujuannya memperkenalkan komunitas mereka. “PDOS ini berdiri sejak 2017 dan sekarang punya 2.000 anggota, dan sudah resmi terdaftar di Kemenkunham,” ujar Ketua Umum PDOS, Edi Medan. Ia meminta…