Kiat Masa Depan Sukses, Amri : Kembangkan Soft Skill
Kaganga.com,Palembang - Kepala Dinas Pendidikan (Kadisdik) Kota Palembang, Adrianus Amri memberikan wejangan kepada ratusan pelajar di Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 37 Palembang mengenai kiat-kiat menuju masa depan yang sukses. Hal ini disampaikan pria yang akrab disapa Amri saat menjadi pembina upacara di SMPN 37 Palembang, Senin (30/09/2024). Dalam pidatonya,…